Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2024

Tiga Perintah Sultan

 Tiga Perintah Sultan Suatu  hari di negeri yang jauh, ada seorang Sultan sedang sakit, dan dia merasa umurnya tidak akan lama lagi. Suatu hari dia memanggil panglimanya dan memberikan wasiat terakhirnya. Sultan pun berkata, wahai panglimaku yang setia dan tidak prnah aku ragukan  keetiaanmu. Panglimapun menjawab, yang mulia hamba tidaklah setinggi yang paduka sebutkan, kiranya adakah keinginan padauka, akan saya usahakan untuk mewujudkannya. Aku memiliki wasiat maka laksanaknlah: 1. Seandainya aku wafat jangan biarkan seorangpun membawa petimatiku kecuali dokterku saja, jangan ada orang lain 2. Sepanjang perjalanan iringan petimatiku ke pemakaman sebarkanlah semua koine mas dan batu permata yang telah aku kumpulkan selama ini 3. Saat aku wafat dan dikapani maka keluarkanlah tanganku dari kafanku, dan rentankan lah keluar Panglimapun berkata, “ baiklah perintah paduka akan saya laksanakan , tapi bolehkah saya bertanya mengapa paduka memerintahkan hal demikian?” Sang...